IDMEDIA.ID, BELANDA – Kelompok anti-Muslim bernama Pegida di Belanda melakukan aksi penodaan terhadap Al-Qur’an di depan sejumlah gedung diplomatik asing, termasuk Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Den Haag.
Pegida merobek salinan Al-Qur’an dalam aksinya pada akhir pekan.
Seperti dilansir Daily Sabah, Senin (25/9/2023), pemimpin Pegida yang bernama Edwin Wagensveld melakukan aksi merobek salinan Al-Qur’an di depan Kedubes Turki, Kedubes Pakistan dan Kedubes Indonesia di Den Haag pada Sabtu (23/9) waktu setempat.
Tidak hanya itu, Wagensveld juga menghina Islam dan umat Muslim melalui aksi-aksinya.
Kelompok anti-Muslim bernama Pegida di Belanda melakukan aksi penodaan terhadap Al-Qur’an di depan sejumlah gedung diplomatik asing, termasuk Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Den Haag. Pegida merobek salinan Al-Qur’an dalam aksinya pada akhir pekan.
Seperti dilansir Daily Sabah, Senin (25/9/2023), pemimpin Pegida yang bernama Edwin Wagensveld melakukan aksi merobek salinan Al-Qur’an di depan Kedubes Turki, Kedubes Pakistan dan Kedubes Indonesia di Den Haag pada Sabtu (23/9) waktu setempat.
Tidak hanya itu, Wagensveld juga menghina Islam dan umat Muslim melalui aksi-aksinya.